Ini Dia, 3 Langkah Praktis Hindari Virus Wannacry

Sinyal.co.id – Ransomware Wannacry sudah menjangkit ke lebih dari 100 negara.

Indonesia, menjadi salah satu negara yang potensial untuk dijangkiti Ransomware tersebut.

Alasannya, banyak komputer di Indonesia masih menggunakan OS Microsoft Windows 2010 ke bawah.

Walhasil, rentan terkena virus yang memang sedang mewabah hingga ke seluruh penjuru dunia.

Takut terjangkit? Tak perlu khawatir. Ikuti 3 langkah mudah ini.

  1. Backup dulu data penting ke storage lain, semisal harddisk atau flashdisk
  2. Jangan hubungkan komputer Anda ke internet. Baik lewat kabel atau WiFi, termasuk LAN.
  3. Pastikan antivirus sudah update serta security patch yang disarankan oleh Microsoft sudah dilakukan.

 

priyo

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled