Catat! Ini Tanggal Perilisan OPPO Find X di Indonesia

Lantaran modul kamera bisa disembunyikan di bodi ponsel, maka Oppo Find X pun tidak perlu memuat “poni” di layar. Display AMOLED (6,42 inci, 2.340 x 1.080 piksel) ponsel ini pun bisa memenuhi layar dengan rasio 93,8% dibanding bodi.

Untuk dapur pacu, Oppo Find X diperkuat chip Snapdragon 845, RAM 8 GB, media penyimpanan 256 GB, baterai 3.730 dengan teknologi fast charging VOOC, serta sistem operasi Android 8.1 dengan antarmuka ColorOS 5.1.

 

 

*Sinyaliti.com melayani jasa Service iPhone Panggilan untuk Ganti Baterai iPhone, dengan harga yang bersaing dan dengan spare part Original bergaransi. Klik di sini.

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled