Advan i7, Proteksi Sinar Biru untuk Mata

sinyal.co.id

Advan kali ini coba konsentrasi di perlindungan mata.

Advan kali ini coba konsentrasi di perlindungan mata.

Sinar biru atau blue light merupakan salah satu jenis cahaya tak tampak. Energi yang dipancarkan sinar ini termasuk yang tertinggi. Secara alami sinar biru dipancarkan oleh matahari. Namun ternyata sinar biru ini dipancarkan oleh sumber lain.

Sinar biru bisa juga dipancarkan oleh lampu neon, layar LED, TV, ponsel pintar, tablet, dan perangkat digital lainnya. Sifat energinya yang kuat membuat sinar biru ini cukup berbahaya bagi mata. Anak-anak di bawah umur 10 tahun dan orang dewasa di atas 45 tahun adalah kelompok yang paling rentan terkena dampak buruk radiasi sinar biru.

Untuk itulah Advan mencoba menciptakan produk tablet yang melindungi penggunanya dari bahaya sinar biru. Akhir maret lalu, Advan i7 hadir sebagai tablet berpelindung layar Eye Protection. Untuk tahu lebih lanjut mengenai produk yang satu ini, SINYAL kali ini menguji Advan i7. Apa saja kelebihannya? Berikut ulasannya.

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled