Ini dia 34 Pemenang IWIC10 Indosat Ooredoo

Selain dari Indonesia, IWIC10 Juga diikuti peserta dari Jepang, Myanmar, hingga Filipina


IWIC10b
Program Indosat Ooredoo Wireless Innovation Contest (IWIC) tahun ini telah selesai digelar. Memasuki tahun ke-10 penyelenggaraannya, kompetisi aplikasi digital ini tak hanya diikuti developer asal Indonesia, tapi juga luar negeri, seperti Jepang, Myanmar dan FIlipina.

Setelah digelar 10 tahun, tahun ini IWIC menerima sebanyak 3.592 proposal. Beberapa di antaranya berasal dari luar negeri, seperti Jepang, Filipina, Myanmar dan lainnya. Bahkan, ada peserta dari luar negeri yang menjadi juara, yaitu Rianna Patricia Cruz asal Filipina.

Jumlah proposal tahun ini jauh lebih tinggi dari sebelumnya. Pada tahun 2015 misalnya, jumlah proposal yang masuk hanya 3.173. Sedangkan pada tahun 2014 berjumlah 1.738 proposal dan 2013 sebanyak 667 proposal. Jika ditotal selama 10 tahun, IWIC sudah menerima sebanyak 10.703 proposal.

Dari 3592 proposal tahun 2016 ini, disaring oleh Indosat hingga didapatkan 34 finalis. Mereka kemudian mengikuti sesi penilaian dan didapatlah para pemenang di setiap kategori sebagai berikut.

IWIC10c
Kategori Kids Idea:
Juara 1 Aisha Dinar Farahita
Juara 2 Muhammad Arya Bimasena
Juara 3 Aby Jenaki

Kategori Kids Apps:
Juara 1 Ahmad Danesh
Juara 2 IGM Andhika Rai
Juara 3 Nikeisha Ardhiona Dinari

Kategori Teens Idea:
Juara 1 Nadiela Septiani
Juara 2 Septi Rachmawati
Juara 3 Risma Nadia

Kategori Teens Apps:
Juara 1 Fara Alifa Iswandhani
Juara 2 Alif Akbar
Juara 3 Benedictus Harris

Kategori University Student & Public Idea:
Juara 1 Rohhaji Nuhroho
Juara 2 Hiroko Aoki
Juara 3 Hamdan Fajri

Kategori University Student & Public Apps:
Juara 1 Fitrag Akbar Budiono
Juara 2 Taufan Arfianto
Juara 3 Agil Julio

Kategori Developers Mobile Web:
Juara 1 Mohammad Iqbal
Juara 2 That Mon Aye
Juara 3 Ria Afrayani

Kategori Developers Apps:
Juara 1 Adam Ardiasasmita
Juara 2 Arrival Santoso
Juara 3 Rudi Hartono

Kategori Special Category- Youth with Disabilities Idea:
Juara 1 Fakhry Muhammad Rosa
Juara 2 Ade Ismail
Juara 3 Catur Sigit Nugroho

Kategori Special Category- Youth with Disabilities Idea:
Juara Adrian Naufal R

Kategori Special Category- Women & Girl Idea:
Juara 1 Rianna Patricia Cruz
Juara 2 Kurrotha A’yun Al-Ahdiyah
Juara 3 Meika Rachmana

Kategori Special Category- Women & Girl Apps:
Juara 1 Tiara Freddy Andika
Juara 2 Siti Aisyah
Juara 3 Inggrid Daniella W

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled