Tips: 5 Langkah Hapus Histori Pencarian di Instagram

WWW.SINYALMAGZ.COM – Pernah ketahuan pacar atau teman gara-gara Anda kepo akun Instagram seseorang?

Bisa jadi karena mereka mencari dari histori pencarian pada akun Instagram Anda.

Setiap Anda melakukan pencarian akun seseorang melalui menu pencarian (Search), maka otomatis Instagram akan menyimpan daftar pencarian tersebut.

Kalau Anda tak ingin ketahuan, bisa melakukan cara jitu yaitu menghapus. Caranya?

STEP 1

Masuk ke akun Instagram Anda, tap menu tiga bar kanan atas (Settings).

STEP 2

Lalu pilih submenu Security.

STEP 3

Scroll ke bawah sampai menemukan submenu Search History.

STEP 4

Tap submenu Search History.

STEP 5

Pilih akun Instagram yang Anda akan hapus, tap tanda X. Jika ingin semua terhapus tap saja Clear All.

 

 

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled