Amankan Akun Google Dengan Verifikasi

Cara Aktifkan Google Authenticator

1. Jalankan peramban dari desktop komputer dan masuk ke alamat https://accounts.google.com/b/1/SmsAuthSettings#devices. Login menggunakan akun Google yang Anda miliki.

enam

2. Google akan kembali mengirim kode untuk dimasukkan ke kolom konfirmasi yang ada di peramban. Masukkan kode tersebut.

tujuh

3. Setelah berhasil Anda akan diarahkan ke halaman baru. Pada bagian bawah cari Switch to App, klik fungsi ini dan pilih Android.

delapan

4. Selanjutnya akan tampil barcode. Sebelumnya Anda mesti mengunduh dan memasang aplikasi Google Authenticator dari Google Play. Setelahnya, jalankan aplikasi dan pindai barcode yang tertera tadi melalui fungsi Scan a Barcode.

sembilan

5. Ikuti panduan yang diberikan setelah memindai barcode dan akan terdapat notifikasi untuk memasukkan kode.

sepuluh

Kini setelah mengaktifkan aplikasi tersebut, Anda akan mendapatkan kode unik di aplikasi Google Authenticator setiap melakukan login ke akun email Google. Dan jika ada orang lain yang hendak mengakses email Anda, mereka tidak akan mendapatkan kode unik tersebut, dan email Anda tidak bisa diakses mereka.

Dayu Akbar

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled