D-Link DWR-932 Mobile Wi-Fi, Stylish dan Kencang

Daya Saing (Nilai: 6)

TP-LINK LTE-Advanced Mobile Wi-Fi - M7350 jadi kompetitor D-Link DWR-932 Mobile Wi-Fi.

TP-LINK LTE-Advanced Mobile Wi-Fi – M7350 jadi kompetitor D-Link DWR-932 Mobile Wi-Fi.

Harga modem milik D-Link ini memang tergolong tinggi mengingat banyak modem 4G yang menawarkan teknologi jaringan 4G menawarkan banderol yang jauh lebih murah. Namun desain stylish, fitur WPS, sekuriti dan daya tahan baterainya memang tidak bisa dilewatkan begitu saja.

Bagaimanapun sangat sulit bagi SINYAL untuk menemukan rival yang seimbang mengingat modem pesaing menawarkan sesuatu yang sangat sulit untuk ditolak para pengguna di Indonesia, yaitu segi harga dan kompabilitas ke banyak operator. Dari kinerja dan daya tahan baterai juga tidak banyak berbeda dengan modem pesaing.

TP-LINK LTE-Advanced Mobile Wi-Fi – M7350 mungkin menjadi pesaing terdekat. Sama-sama bisa menampung 1 perangkat secara bersamaan. Harganya pun hanya terpaut sedikit lebih mahal dibanding N300.

Kelebihan

Ringkas, desain stylish, baterai tangguh, unlock SIM card, layer LCD.

Kekurangan

Harga mahal, baterai tidak bisa dicopot.

Pendapat Kami

Mahal. Melihat harga yang dibanderol D-Link untuk modem 4G LTE-nya, apalagi modem ini tidak datang dengan paket bundel operator tertentu yang menawarkan paket data yang ekonomis. Kemudian keterbatasan pada kompabilitas ke beberapa operator juga menjadi poin yang harus diperhatikan D-Link.

Sinyal Scoring

Screen Shot 2016-06-27 at 11.51.15 AM

Spesifikasi

Screen Shot 2016-06-27 at 11.58.37 AM

Agung

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled